Description
A new era of OLED gaming
3 fitur unggulan
Nikmati pemandangan cantik di layar yang lega
49″ Dual QHD
Dunia yang luas terbentang di hadapan Anda lewat layar yang luar biasa lega. Layar seluas 2 monitor high definition ini akan memberikan ruang yang maksimal untuk menampilkan semua detail dengan jelas. Kelengkungan 1800R juga akan memberikan pengalaman gaming yang lebih imersif.
Lihat bayangan gelap dengan level hitam yang lebih murni
DisplayHDR True Black 400
Singkap segala rahasia dengan ekspresi tak terbatas. Lihat warna hitam dan warna gelap yang murni tanpa pixel light bleed untuk ekspresi warna dan kedalaman yang luar biasa di setiap game Anda.
Taklukkan lawan dengan gasit
Waktu respons 0.03ms & Refresh Rate 240Hz
Hindari, lawan, dan taklukkan lawan secepat kilat. Teknologi OLED akan memberikan waktu reaksi yang hampir instan, dengan waktu respons 0.03ms. Selain itu, koneksi HDMI 2.1 dan Display Port akan menjadikan Anda yang terdepan dengan refresh rate 240Hz.
Beraksi lancar tanpa hambatan
AMD FreeSync Premium Pro
AMD FreeSync Premium Pro akan memproyeksikan adegan game yang kompleks dan cepat dengan stabil dan bebas stutter agar Anda bisa menikmati gameplay yang mulus.
Setup sesuka hati
Multitasking mudah
Layar yang menawan
-
Odyssey Cup
Reviews
There are no reviews yet.